Selasa, 19 Maret 2013

Jamming Regional Jawa Timur 2013


Acara yang ditunggu-tunggu para praktisi parkour se Jawa Timur...

Secara resmi pendaftaran Jamming Regional Jawa Timur 2013 di buka!

Jamming Regional "Super Exitement Jamming Parkour East Java 2013 [S.E.M.P.A.G])" yang kali ini di adakan di kota Gresik pada hari Sabtu-Minggu 29-30 Juni 2013 di kenakan biaya pendaftaran sebesar Rp 100.000,-

Biaya pendaftaran tersebut meliputi:
- Konsumsi
- Kaos keren
- Tempat menginap (kita menggunakan tempat berkonsep alam bila ada yang membawa perangkat Camping silahkan dibawa)
- Transportasi
- Meet & Greet with "SMASH"

Cara Mendaftar:
1. Sebelum mengirimkan biaya jamreg mohon mengkonfirmasikan kepada panitia berapa praktisi yang hadir dari masing-masing kota(harus di koordinir oleh 1 org)
2. Setelah mengirimkan berapa orang yang akan hadir maka silahkan mentransfer biaya pendaftaran dengan mengikut sertakan format
nama/kelamin/kota asal/ukuran kaos
3. Anda dapat mentrasfer biaya pendaftaran ke, 1400090043127 dengan atas nama: Thohari (Bank Mandiri)
4. Setelah melakukan transfer mohon segera konfirmasi ke
- Ferdinand Mubarak (089677566653)
- Cess Widya Putri (082141857389)
5. Setelah konfirmasi maka kami sebagai pihak panitia akan mengumumkan siapa saja praktisi yang ikut kedalam acara Jammreg 2013 ini.

NB: PADA JAMREG KALI INI BENAR-BENAR KAMI BATAS DALAM HAL KUOTA PESERTA JADI SEGERALAH MENDAFTAR KAN DIRI KALIAN MASING2 TERIMAKASIH.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Petunjuk bagi orang tua tentang parkour

Kelihatannya berbahaya!. Ekstrem!. Kalau dilihat pertama kali, Parkour tampaknya berada dalam kategori yang sama seperti skateboarding, sno...